31 January 2025
Naik 4 Kali Lipat, Nilai Transaksi Kripto di Indonesia Tembus Rp 650 Triliun Sepanjang 2024
Naik 4 Kali Lipat Nilai Transaksi Kripto di Indonesia Tembus Rp 650 Triliun Sepanjang 2024
Industri aset kripto di Indonesia terus mengalami pertumbuhan pesat sepanjang tahun 2024.
Berdasarkan data terbaru dari Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti), nilai transaksi kripto di Indonesia melonjak drastis hingga Rp 650,61 triliun.